Laporan Praktek Kerja Lapangan Pengembangan Fitur dan Re-design Web Access pada Terminal Petikemas Semarang

wijaya, pandu ali and nugroho, chandra ika and hutagaol, leonhoss (2024) Laporan Praktek Kerja Lapangan Pengembangan Fitur dan Re-design Web Access pada Terminal Petikemas Semarang. Project Report (Praktek Kerja Lapang). fakultas ilmu komputer upn veteran jawa timur, surabaya. (Unpublished)

[img] Text (bab 1)
bab 1.pdf

Download (91kB)
[img] Text (bab 2)
bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only until 13 December 2027.

Download (500kB)
[img] Text (bab 3)
bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only until 13 December 2027.

Download (410kB)
[img] Text (bab 4)
bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only until 13 December 2027.

Download (7MB)
[img] Text (bab 5)
bab 5.pdf

Download (57kB)
[img] Text (daftar pustaka)
dafpus.pdf

Download (78kB)
[img] Text (lampiran)
lampiran pkl.pdf
Restricted to Repository staff only until 13 December 2027.

Download (1MB)
[img] Text (cover)
cover.pdf

Download (603kB)

Abstract

Terminal Petikemas Semarang (TPKS) memiliki latar belakang dari sejarah Pelabuhan Tanjung Emas dengan berbagai perubahan dalam pengelolaannya, mulai dari perusahaan negara hingga menjadi perum. Tahap I Pembangunan Pelabuhan Semarang diresmikan sebagai Tanjung Emas pada tahun 1985. Kemudian, pada tahun 1992, pengelolaan pelabuhan dibagi menjadi PT. (Persero) Pelabuhan Indonesia I-IV.Awalnya, proses bongkar muat petikemas di Tanjung Emas dilakukan secara konvensional. Namun, setelah tahap II pembangunan pada tahun 1997, petikemas memiliki terminal sendiri di bawah divisi Terminal Petikemas Cabang Tanjung Emas. Pada tahun 1990-an, pengelolaan Pelabuhan Tanjung Emas dibagi menjadi Terminal Petikemas dan pelabuhan umum untuk meningkatkan tingkat profesionalitas dalam penanganan. TPKS menjadi lokasi untuk melaksanakan kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL), memungkinkan pemahaman mendalam tentang dunia kerja secara langsung. Pemilihan perusahaan ini didasarkan pada beberapa alasan. Pertama, lokasinya yang dekat dengan lingkungan tempat kegiatan berlangsung, memungkinkan pemahaman lebih baik tentang situasi sekitar. Alasan lainnya adalah keinginan untuk mempelajari bagaimana TPKS dapat mengoperasikan pengiriman kontainer dalam lingkup internasional. Terminal Petikemas Semarang (TPKS) memiliki sebuah situs website online transaction bernama web acces tpks. Situs website ini berguna untuk melakukan menampilkan informasi mengenai daftar kapal yang sedang bersandar, yang akan bersandar, dan kapal yang sudah berlabuh menuju destinasi selanjutnya. Informasi lainnya lainnya yang ditampilkan meliputi nama kapal, jenis kapal, nama perusahaan, lokasi kapal bersandar, dan tanggal kapal bersandar. Pada web acces ini juga memiliki berbagai fitur. Fitur yang ada pada web acces tersebut diantaranya dapat melakukan loading in dan loading out container, dapat melacak lokasi dari container selaku pengguna jasa, melayani berbagai macam container dengan ukuran 20 feet, 40 feet, dan 45 feet. Pada bagian UI(user design) serta pada UX(User Experience) terdapat beberapa bagian yang tidak user friendly. permasalahan yang muncul ketika menjalankan web acces yaitu sulitnya untuk memahami berbagai macam fitur serta desain yang kurang user friendly. Selama kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) perusahaan membolehkan untuk melakukan perubahan dari segi desain serta fitur. Sebagai solusi penyelesaian permasalahan tersebut yaitu dengan melakukan desain ulang yang sesuai dalam alur UI/UX Designer

Item Type: Monograph (Project Report (Praktek Kerja Lapang))
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorkartini, kartiniNIP196111101991032001kartini.if@upnjatim.ac.id
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Faculty of Computer Science > Departemen of Informatics
Depositing User: Pandu Ali
Date Deposited: 04 Feb 2025 08:55
Last Modified: 04 Feb 2025 08:55
URI: https://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/33173

Actions (login required)

View Item View Item