Humairah, Sayyidah (2023) PEMBUATAN SISTEM PENGENALAN WAJAH UNTUK ABSENSI PEGAWAI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH LAMONGAN. Project Report (Praktek Kerja Lapang). UPN Veteran Jawa Timur. (Unpublished)
Text
20081010047.-cover.pdf Download (498kB) |
|
Text
20081010047.-bab1.pdf Download (186kB) |
|
Text
20081010047.-bab2.pdf Download (305kB) |
|
Text
20081010047.-bab3.pdf Download (431kB) |
|
Text
20081010047.-bab4.pdf Download (931kB) |
|
Text
20081010047.-bab5.pdf Download (176kB) |
|
Text
20081010047.-daftarpustaka.pdf Download (119kB) |
|
Text
20081010047.-lampiran.pdf Download (460kB) |
Abstract
Manajemen kehadiran atau absensi pegawai merupakan aspek yang umum diadakan pada suatu instansi, tak terkecuali Universitas Muhammadiyah Lamongan. Sebagai salah satu perguruan tinggi di Indonesia, Universitas Muhammadiyah Lamongan saat ini menggunakan sistem absensi pegawai berbasis cap jari yang memiliki kekurangan, seperti harus menggunakan perangkat khusus dan kemungkinan sulitnya melakukan update data apabila terjadi kerusakan pada jari. Di samping itu, adanya sumber daya komputer dan webcam dan perkembangan teknologi deep learning membuka adanya inovasi pengenalan wajah uuntuk diimplementasikan pada sistem absensi pegawai Universitas Muhammadiyah Lamongan. Sistem ini dibangun dengan berbasiskan website yang mana komponennya dihubungkan dengan menggunakan framework Flask. Pada sistem ini digunakan package face_recognition dari Python yang menunjukkan akurasi sebesar 91%. Selanjutnya, hasil absensi pegawai yang berhasil disimpan dalam database institusi.
Item Type: | Monograph (Project Report (Praktek Kerja Lapang)) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | T Technology > T Technology (General) | ||||||||
Divisions: | Faculty of Computer Science > Departemen of Informatics | ||||||||
Depositing User: | Ms Sayyidah Humairah | ||||||||
Date Deposited: | 04 Jun 2024 08:49 | ||||||||
Last Modified: | 04 Jun 2024 08:49 | ||||||||
URI: | https://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/24161 |
Actions (login required)
View Item |