Strategi Komunikasi Pemasaran Sosial Kertabumi Recycling Center Dalam Mengelola Sampah Sebagai Upaya Pencapaian Sustainability Development Goals (SDGs) Tujuan Ke 12 Dan 13

Salsabila, Zulfa Insyirah (2024) Strategi Komunikasi Pemasaran Sosial Kertabumi Recycling Center Dalam Mengelola Sampah Sebagai Upaya Pencapaian Sustainability Development Goals (SDGs) Tujuan Ke 12 Dan 13. Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img] Text
20043010016.-cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
20043010016.-bab1.pdf

Download (314kB)
[img] Text
20043010016.-bab2.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 May 2026.

Download (339kB)
[img] Text
20043010016.-bab3.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 May 2026.

Download (202kB)
[img] Text
20043010016.-bab4.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 May 2026.

Download (1MB)
[img] Text
20043010016.-bab5.pdf

Download (142kB)
[img] Text
20043010016.-daftarpustaka.pdf

Download (194kB)
[img] Text
20043010016.-lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 May 2026.

Download (1MB)

Abstract

Persoalan lingkungan yang selalu menjadi permasalahan global yang serius dan penting adalah masalah sampah. Jumlah sampah yang semakin bertambah, namun tidak diimbangi dengan pengelolaan sampah yang baik dapat menyebabkan dampak yang serius terhadap pencemaran dan perusakan lingkungan. Sehingga diperlukan kerja sama antara pemerintah, LSM dan masyarakat melalui berbagai langkah dalam melakukan pengelolaan sampah. Kertabumi Recycling Center sebagai komunitas dibidang lingkungan memiliki program pengelolaan sampah yang dijalankan dengan praktik kewirausahaan sosial sebagai solusi mengatasi permasalahan lingkungan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana strategi komunikasi pemasaran sosial komunitas Kertabumi Recycling Center Dalam Mengelola Sampah Sebagai Upaya Pencapaian Sustainability Development Goals (SDGs) Tujuan Ke 12 Dan 13. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam mengelola sampah, Kertabumi Recycling Center telah menjalankan strategi komunikasi pemasaran sosial yang dianalisis melalui enam tahapan. Strategi yang dilakukan mulai dari tahapan target pasar dan segmentasi pasar yang tidak dibatasi, strategi promosi yang digunakan yaitu melalui media sosial Instagram, aktif dalam berbagai komunitas dan bazar, melakukan perencanaan, persiapan, pelaksanaan dan evaluasi yang efektif sehingga melalui strategi pemasaran sosial ini mampu mengajak masyarakat untuk mengelola sampah. Kata Kunci: Strategi Komunikasi, Pemasaran Sosial, Pengelolaan Sampah, Kertabumi Recycling Center, Sustainability Development Goals (SDGs).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorArviani, Heidy0007118501heidy_arviani.ilkom@upnjatim.ac.id
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5410 Marketing. Distribution of Products
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Departement of Communication
Depositing User: Zulfa Insyirah Salsabila
Date Deposited: 31 May 2024 07:59
Last Modified: 31 May 2024 07:59
URI: https://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/23745

Actions (login required)

View Item View Item