AMEILINDRA, ZELDA (2021) ANALISIS NIAT WARGA SURABAYA TERHADAP PENGGUNAAN APLIKASI SURABAYA INTELLIGENT TRANSPORT SYSTEM (SITS). Undergraduate thesis, UPN Veteran Jatim.
|
Other (COVER)
Cover.PDF Download (6MB) | Preview |
|
|
Other (BAB 1)
1.PDF Download (406kB) | Preview |
|
Other (BAB 2)
2.PDF Restricted to Registered users only until 14 December 2023. Download (43kB) |
||
Other (BAB 3)
3.PDF Restricted to Registered users only until 14 December 2023. Download (954kB) |
||
Other (BAB 4)
4.PDF Restricted to Registered users only until 14 December 2023. Download (1MB) |
||
|
Other (BAB 5)
5.PDF Download (10kB) | Preview |
|
|
Other (DAFTAR PUSTAKA)
Dapus.PDF Download (239kB) | Preview |
|
Other (LAMPIRAN)
Lam.PDF Restricted to Registered users only until 14 December 2023. Download (1MB) |
Abstract
Kota Surabaya berhasil menerapkan Teknologi Informasi Komunikasi pada proses pemerintahan, yang diluncurkan oleh Dinas Perhubungan Kota Surabaya yaitu Aplikasi Surabaya Intelligent Transport System (SITS) sistem cerdas untuk mendukung manajemen transportasi dengan pemanfaatan Teknologi Informasi Komunikasi, sensor, control, dan komputerisasi untuk membangun sistem informasi dan manajemen transportasi secara otomatis. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Mencari Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi niat warga Surabaya terhadap penggunaan aplikasi Surabaya Intelligent Transport System (SITS) metode penelitian yang digunakan yaitu Technology Accceptance Model (TAM) dari Fengyi Lin, Seedy S. Fofanah, Deron Liang dengan enam variabel, Attitude Toward Using, Behavior Intention, Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use, Information System Quality, Information Quality. Pengambilan sampel menggunakan Teknik Simpel Random Sampling. Jumlah Sampel dalam penelitian ini sebanyak 270 pengguna masyarakat Kota Surabaya yang telah mengunduh dan menggunakan aplikasi SITS. Data Penelitian dianalisis enggunakan PLS-SEM dengan perangkat lunak WarpPLS 6.0 Berdasarkan hasil analisis diperoleh bahwa faktor yang mempengaruhi penggunaan aplikasi SITS terdiri dari Attitude Toward Using, Behavior Intention, Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use, Information System Quality berpengaruh signifikan ( P values< 0.05) terhadap niat penggunaan. Sedangkan Information Quality ditemukan tidak berpengaruh signifikan (P values > 0.05) terhadap niat penggunaan aplikasi Surabaya Intelligent Transport System (SITS) dan faktor yang paling mempengaruhi pengguna Information System Quality memiliki path coefficient paling besar yaitu senilai 0.465 dibanding dengan variabel lain. Kata Kunci : Aplikasi SITS, TAM
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | T Technology > T Technology (General) > T58.6-58.62 Management Information Systems | ||||||||||||
Divisions: | Faculty of Computer Science > Departemen of Information Systems | ||||||||||||
Depositing User: | Amalia Hani | ||||||||||||
Date Deposited: | 14 Dec 2021 07:42 | ||||||||||||
Last Modified: | 14 Dec 2021 07:42 | ||||||||||||
URI: | http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/3547 |
Actions (login required)
View Item |