PENGARUH ROLE AMBIGUTY SELF EFFICACY DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN SUPERMAXKLIN SURABAYA

Maula, Jeannita Ariyel Ilma (2024) PENGARUH ROLE AMBIGUTY SELF EFFICACY DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN SUPERMAXKLIN SURABAYA. Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img] Text
19042010030-cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
19042010030-bab1.pdf

Download (346kB)
[img] Text
19042010030_Bab2.pdf
Restricted to Repository staff only until 17 July 2026.

Download (307kB)
[img] Text
19042010030_Bab3.pdf
Restricted to Repository staff only until 17 July 2026.

Download (524kB)
[img] Text
19042010030-bab4.pdf
Restricted to Repository staff only until 17 July 2026.

Download (742kB)
[img] Text
19042010030_Bab5.pdf

Download (346kB)
[img] Text
19042010030_daftarpustaka.pdf

Download (463kB)
[img] Text
19042010030_lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only until 17 July 2026.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh role ambiguity, self efficacy, dan locus of control secara parsial maupun secara simultan terhadap kinerja karyawan Supermaxklin Surabaya. Jenis penelitian ini adalah penelitian asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini yaitu staff operator Supermaxklin Surabaya. Sedangkan untuk sampel penelitian ini adalah seluruh populasi penelitian yaitu seluruh staff operator Supermaxklin Surabaya dengan jumlah 30 responden. Teknik pengambilan sampel adalah non probability sampling. Data yang digunakan bersumber dari data primer dan sekunder. Untuk data primer didapatkan melalui kuesioner yang dibagikan peneliti kepada responden secara langsung kemudian diolah menggunakan SPSS versi 24. Data dianalisis dengan menggunakan teknik analisis regresi linier berganda. Hasil pada penelitian menunjukkan bahwa role ambiguity, self efficacy dan locus of control berpengaruh signifikan secara simultan terhadap kinerja karyawan Supermaxklin Surabaya dengan nilai F hitung sebesar 5,878. Untuk hasil uji parsial menunjukkan bahwa role ambiguity dan self efficacy secara parsial atau masing-masing berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan Supermaxklin Surabaya dengan nilai t hitung masing�masing – 2,291 dan 2,843 Sedangkan untuk locus of control secara parsial tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan Supermaxklin Surabaya dengan nilai T hitung sebesar 1,179. Kata Kunci : role ambiguity, self efficacy, locus of control, dan kinerja karyawan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorDWIRIDHOTJAHJONO, JOJOKNIDN0701117001dwiridotjahjono_jojok@upnjatim.ac.id
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HC Economics
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Departement of Business Administration
Depositing User: Jeannita Ariyel Ilma
Date Deposited: 17 Jul 2024 07:47
Last Modified: 17 Jul 2024 07:47
URI: https://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/26376

Actions (login required)

View Item View Item