SISTEM INFORMASI LOWONGAN KERJA BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER (Studi Kasus: CV ABDI ANAK BANGSA BOJONEGORO)

Hermawan, Oky Agus (2020) SISTEM INFORMASI LOWONGAN KERJA BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER (Studi Kasus: CV ABDI ANAK BANGSA BOJONEGORO). Other thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (Cover)
Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
Bab 1.pdf

Download (130kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (444kB)
[img] Text (BAB 3)
Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (BAB 4)
Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
Text (BAB 5)
Bab 5.pdf

Download (120kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar pustaka.pdf

Download (207kB) | Preview

Abstract

Pada saat ini pengangguran adalah hal yang dikatakan sangat wajar di Indonesia, terutama di bojonegoro. Kurangnya ekonomi maupun rendahnya tingkat pendidikan menjadi kendala utama bagi generasi muda untuk mencari pekerjaan yang lebih mapan dan mengakibatkan pengangguran menumpuk. Banyak juga orang dengan lulusan SMA sederajat maupun S1 yang menganggur atau bekerja seadanya. Faktor penyebabnya antara lain banyak saingan, kurangnya info lowongan kerja maupun ada lowongan kerja yang dapat dimasuki tetapi tidak sesuai keinginan. Begitu pula dengan perusahaan yang ada di bojonegoro. Dari tingkat atas, menengah maupun bawah, semuanya sulit mendapatkan SDM yang cocok. Kemudian untuk pencarian kandidat SDM juga memerlukan waktu yang lama seperti halnya membuat brosur lowongan Dengan memanfaatkan teknologi komputer penulis ingin mencoba membuat sistem E-Recruitment (Elektronik Rekrutmen) utk mengatasi permasalahan diatas. Yaitu BOJOB (Bojonegoro Job). Pembuatan bojob diperlukan suatu prosedur agar terhindar dari kesalahan pengkodean program, pencarian lowongan kerja, pencarian kandidat kerja, dan serta pengelolaan master data. Dengan demikian perlu diketahui bagaimana cara untuk merancang sebuah sistem informasi bojob bojonegoro guna memudahkan proses pencarian lowongan kerja dan kandidat kerja untuk para pencari kerja dan instansi/perusahaan. Oleh sebab itu implementasi perancangan Sistem Informasi bojob bojonegoro berbasis Web dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP mengunakan framework CodeIgniter yang menerapkan konsep Model-View-Controller (MVC). Dengan menggunakan basis data MySQL sebagai DBMS. memungkinkan perusahaan dalam melakukan pencarian kandidat dengan apa spesifikasi yang diharapkan perusahaan. Dan dengan adanya sistem bojob dapat memudahkan pencari kerja dalam mencari informasi lowongan kerja Kata Kunci : Instansi/Perusahaan, Pencari Kerja, PHP, MySQL, framework CodeIgniter, MVC.

Item Type: Thesis (Other)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWahanani, Henni EndahNIDN0022097811UNSPECIFIED
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76.625 Internet Programming
Divisions: Faculty of Computer Science > Departemen of Informatics
Depositing User: Users 12 not found.
Date Deposited: 11 Feb 2021 01:40
Last Modified: 11 Feb 2021 01:40
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/1011

Actions (login required)

View Item View Item