IDENTIFIKASI DAN ANALISIS SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (SMK3) DI PT LOKA REFRACTORIES WIRA JATIM DENGAN METODE HAZARD AND OPERABILITY STUDY (HAZOP)

HIDAYAT, AZIZ FAJAR (2021) IDENTIFIKASI DAN ANALISIS SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (SMK3) DI PT LOKA REFRACTORIES WIRA JATIM DENGAN METODE HAZARD AND OPERABILITY STUDY (HAZOP). Undergraduate thesis, UPN "VETERAN' JAWA TIMUR.

[img]
Preview
Text (COVER)
Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
1.pdf

Download (338kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
2.pdf
Restricted to Registered users only until 9 November 2023.

Download (663kB)
[img] Text (BAB 3)
3.pdf
Restricted to Registered users only until 9 November 2023.

Download (284kB)
[img] Text (BAB 4)
4.pdf
Restricted to Registered users only until 9 November 2023.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (BAB 5)
5.pdf

Download (215kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Dapus.pdf

Download (326kB) | Preview
[img] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only until 9 November 2023.

Download (4MB)

Abstract

ecelakaan kerja menjadi salah satu faktor yang dapat mempengaruhi turunnya hasil produksi di PT.Loka Refractories Jawa Timur. Maka dari itu diperlukan perhatian khusus untuk menanggulangi dan meminimalisir angka kecelekaan yang dialami oleh tenaga kerja selama produksi batu tahan api. PT.Loka Refractories Jawa Timur hingga penelitian ini dilakukan masih kurang dalam penerapannya. Untuk mengatasi masalah ini diperlukan langkah preventif dan pencegahan kecelakaan kerja dari pihak manajemen hingga tenaga kerja yang berhadapan langsung dengan proses produksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dari kecelakaan yang ada di PT.Loka Refractories Wira Jatim dalam kurun waktu 10 tahun sehingga didapat kesimpulan jenis dan intensitas kecelakaan. Dari hasil tersebut dilakukan analisa untuk mengetahui lebih lengkap hubungan antar kecelakaan dan penyebab terjadinya kecelakaan. Identifikasi dan analisis menggunakan metode Hazard and Operability Study (HAZOP) agar dapat mengetahui penyebab kecelakaan dan hubungan antar proses kerja, serta dapat mengelompokkan tiap jenis kecelakaan. Dengan penerapan metode HAZOP diharapkan muncul usulan untuk memperbaiki program penerapan Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja (SMK3) di PT. Loka Refractories Wira Jatim. Kata Kunci: Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3), Hazard and Operability Study (HAZOP), Sistem Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja (SMK3)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorPURNAMAWATY, ERLINANIDN0728085802UNSPECIFIED
Subjects: T Technology > T Technology (General) > T55.4-60.8 Industrial engineering. Management engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Departement of Industrial Engineering
Depositing User: Lisa Nadya Irawan
Date Deposited: 09 Nov 2021 02:15
Last Modified: 09 Nov 2021 02:15
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/3141

Actions (login required)

View Item View Item