DESAIN UI/UX APLIKASI PENJUALAN UMKM SABLON CUSTOM SCREENPRINTINK MENGGUNAKAN METODE DESIGN THINKING (STUDI KASUS: SABLONKAOS.ID DI KABUPATEN BOGOR)

Oktafamero, Yomara (2024) DESAIN UI/UX APLIKASI PENJUALAN UMKM SABLON CUSTOM SCREENPRINTINK MENGGUNAKAN METODE DESIGN THINKING (STUDI KASUS: SABLONKAOS.ID DI KABUPATEN BOGOR). Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur.

[img] Text (Cover)
20082010173_COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Bab 1)
20082010173_BAB 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Bab 2)
20082010173_BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only until 30 July 2027.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Bab 3)
20082010173_BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only until 30 July 2027.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Bab 4)
20082010173_BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only until 30 July 2027.

Download (9MB) | Request a copy
[img] Text (Bab 5)
20082010173_BAB 5.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
20082010173_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Lampiran)
20082010173_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only until 30 July 2027.

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Sablonkaos.id adalah UMKM jasa sablon kaos di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, yang berdiri sejak tahun 2018. Pemilik sablonkaos.id menjalankan semua aspek bisnis sendiri, mulai dari pemasaran hingga proses produksi, tanpa bantuan tenaga kerja lain. Pemilik juga merasakan bahwa menemukan konsep serta ide desain membutuhkan waktu lebih lama dibandingkan pada saat proses produksi kaos sablonnya sehingga hal ini membuat pemilik tidak memiliki cukup Waktu dalam hal mendesain merchandise. Banyaknya pesanan harian dan permintaan desain merchandise yang bervariasi, ditambah dengan keterbatasan waktu, membuat pemilik sering kewalahan menjalankan usahanya.. Hal ini dapat menyebabkan ketidaksesuaian dalam produksi akibat banyaknya pesanan yang harus diselesaikan. Maka dari itu, tujuan daripada penelitian ini adalah untuk mendesain UI/UX aplikasi penjualan UMKM sablon custom yang diberi nama ScreenPrintInk. Dalam skripsi ini metode yang digunakan adalah design thinking yang digunakan untuk mengidentifikasi kebutuhan pengguna, serta membuat solusi inovatif untuk menyelesaikan permasalahan yang dialami oleh penguna. Dan pada testing digunakan metode heuristic evaluation, system usability scale (SUS), dan quistionnaire of user interface satisfication (QUIS). Hasil skripsi menunjukkan bahwa aplikasi “ScreenPrintInk” telah memiliki tingkat kegunaan yang memudahkan dan memenuhi kebutuhan pengguna dapat dibuktikan dengan terjadinya peningkatan nilai SUS, dan QUIS pada tahap iterasi pertama ke iterasi kedua. Pada iterasi tahap pertama didapatkan nilai SUS sebesar 81.6 , sedangkan pada tahap iterasi kedua didapatkan hasil SUS sebesar 87.7 yang diman hasil ini masuk ke dalam kategori acceptable dengan adjective rating yaitu excellent. Hal ini menandakan terjadinya peningkatan dari segi kegunaan aplikasi. Sedangkan nilai QUIS pada iterasi tahap kedua didapatkan nilai rata-rata 228 yang mana sebelumnya berada pada angka 220, hal ini menandakan terjadinya peningkatan dari segi user interface.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWati, Seftin Fitri AnaNIDN6772777UNSPECIFIED
Thesis advisorFitri, Anindo SakaNIDN6772781UNSPECIFIED
Subjects: T Technology > T Technology (General) > T58.6-58.62 Management Information Systems
Divisions: Faculty of Computer Science > Departemen of Information Systems
Depositing User: Yomara Oktafamero -
Date Deposited: 30 Jul 2024 04:43
Last Modified: 30 Jul 2024 04:43
URI: https://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/27435

Actions (login required)

View Item View Item