PENENTUAN JURUSAN UNTUK SISWA BARU DI SMA MENGGUNAKAN METODE SELF ORGANIZING MAPS (SOM)

Syah putra, Axvian Bagas (2018) PENENTUAN JURUSAN UNTUK SISWA BARU DI SMA MENGGUNAKAN METODE SELF ORGANIZING MAPS (SOM). Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (COVER)
cover_merged.pdf

Download (462kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
Bab I.pdf

Download (62kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (535kB)
[img] Text (BAB 3)
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (372kB)
[img] Text (BAB 4)
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (BAB 5)
Bab V.pdf

Download (5kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf

Download (137kB) | Preview
[img] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (379kB)

Abstract

Sistem pengelompokan merupakan proses pengumpulan data yang nantinya diolah sehingga diperoleh informasi baru berdasarkan metode yang digunakan dalam menentukan tingkat materi dari proses pengajaran. Pengelompokan sendiri merupakan hal penting dalam sebuah organisasi pendidikan. Karena dari pengelompokan tersebut nantinya dapat dijadikan pedoman dalam meningkatkan pelayanan pengajaran yang dilakukan oleh guru. Karena itu maka dibuatlah pengelompokan siswa berdasarkan jurusan yang diinginkan. Pengelompokan atau grouping didasarkan atas pandangan bahwa peserta didik mempunyai kesamaan kemampuan, salah satu bentuk pengelompokkan yang sering dilakukan adalah pengelompokkan siswa berdasarkan kemampuan akademis atau prestasi yang diperoleh di kelas. Hal ini biasa disebut dengan ability grouping/ achievement grouping. Ability grouping merujuk pada suatu bentuk pengelompokkan yang dilakukan oleh guru, pejabat sekolah, atau pengambil kebijakan yang bertujuan untuk mengelompokkan siswa ke dalam kelas atau sekolah berdasarkan pada kemampuan mereka. SMAN 18 Surabaya mempunyai permasalahan dalam pengelompokan penerimaan siswa baru, dari permasalahan tersebut dibuat sebuah metode yang dapat membantu guru dalam mengelompokan siswa baru berdasarkan nilai ujian nasional dan nilai rapot semester akhir. Penelitian ini menerapkan clustering algoritma Self Organizing Map dalam pengclusterannya sebagai alur proses yang nantinya dilakukan. Penentuan jurusan siswa baru di SMAN 18 Surabaya memiliki tiga jurusan yaitu mia, iis, ibb. Implementasi menggunakan Self Organizing Maps(SOM) dibutuhkan beberapa inputan yang membuat hasil program sesuai dengan nilai akhir yang dibutuhkan dalam penentuan jurusan siswa disekolah SMAN 18 Surabaya. Dari beberapa percobaan yang dilakukan alpha/learning rate 0.5 memiliki nilai prosentase tertinggi dari alpha/learning rate yang lainnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorPurbasari, Intan YuniarNIDN5981498UNSPECIFIED
Thesis advisorYulia P, EvaNIDN6449576UNSPECIFIED
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Computer Science > Departemen of Informatics
Depositing User: Lisa nadya irawan
Date Deposited: 13 Mar 2024 03:20
Last Modified: 13 Mar 2024 03:20
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/20682

Actions (login required)

View Item View Item