Pengaruh Kredibilitas Selebgram (Selebriti Instagram) Endorse @joviadhiguna dalam Mempromosikan Pond’s Instabright Glow Up Cream Terhadap Keputusan Pembelian Mahasiswi di Kota Surabaya

Resdhyanti, Rossalina Meybella (2020) Pengaruh Kredibilitas Selebgram (Selebriti Instagram) Endorse @joviadhiguna dalam Mempromosikan Pond’s Instabright Glow Up Cream Terhadap Keputusan Pembelian Mahasiswi di Kota Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (Cover)
cover.pdf

Download (781kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
b1.pdf

Download (438kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 2)
b2.pdf

Download (520kB) | Preview
[img] Text (Bab 3)
b3.pdf
Restricted to Registered users only until 29 November 2023.

Download (750kB)
[img] Text (Bab 4)
b4.pdf
Restricted to Registered users only until 29 November 2023.

Download (632kB)
[img]
Preview
Text (Bab 5)
b5.pdf

Download (223kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar pustaka)
dapus.pdf

Download (223kB) | Preview
[img] Text (Lampiran)
lamp.pdf
Restricted to Registered users only until 29 November 2023.

Download (567kB)

Abstract

Tuntutan gaya hidup mahasiswi yang terdapat di Kota Surabaya tentu saja tidak akan ketinggalan info terbaru mengenai skin care update untuk tetap bisa menjaga penampilan. Jovi Adhiguna seorang endorser instagram yang sering mempromosikan produk skin care dan kosmetik, terutama skin care sekaligus yang bisa digunakan sebagai kosmetik wanita salah satunya yaitu produk Pond’s Instabright Glow Up Cream dan sering membahas mengenai dunia kecantikan. Pernyataan tersebut menimbulkan pertanyaan yaitu apakah kredibilitas instagram endorse @joviadhiguna dalam mempromosikan Pond’s Instabright Glow Up Cream wanita berpengaruh terhadap keputusan pembelian mahasiswi di Kota Surabaya? Yang mana peneliti bermaksud untuk mengetahui pengaruh kredibilitas dari selebgram @joviadhiguna di Instagram berpengaruh terhadap keputusan pembelian mahasiswi di Kota Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Teknik penarikan data dalam penelitian ini dengan menggunakan Probability Sampling yaitu Cluster Random Sampling. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner, studi pustaka dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini yakni: 1) Hasil penelitian variabel X (kredibilitas selebgram) endorse dalam mempromosikan produk memiliki pengaruh secara signifikan dalam mempengaruhi keputusan pembelian mahasiswi yang mengikuti instagram @joviadhiguna dan memakai skin care wanita (Pond’s Instabright Glow Up Cream). 2) Hasil penelitian variabel X (kredibilitas selebgram endorse) dan Y (keputusan pembelian mahasiswa Kota Surabaya) bersifat sedang yang dipengaruhi oleh kredibilitas selebgram. 4) Hasil keseluruhan yang diperoleh dari analisis koefisien korelasi dan koefisien determinasi yang diperoleh hasil r, khalayak masih belum sepenuhnya terpengaruhi oleh selebgram endorse @joviadhiguna. Dari hasil penelitian, sebaiknya produsen/perusahaan menggunakan selebriti instagram endorse yang popular dan tengah digandrungi oleh khalayak yang tentunya juga memiliki kredibilitas yang baik dan dari penelitian ini dapat diketahui bahwa penggunaan selebriti instagram endorse juga mempunyai pengaruh terhadap brand/merek pada suatu produk, sehingga diharapkan hubungan antara selebriti instagram endorse dengan keputusan pembelian produk bisa lebih kuat lagi. Kata kunci : Selebgram Endorse, Kredibilitas, Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSuksmawati, HerlinaNIDN 0025126407UNSPECIFIED
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P87 Communication. Mass Media
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Departement of Communication
Depositing User: Fatchullah Fatchullah
Date Deposited: 29 Nov 2021 04:13
Last Modified: 29 Nov 2021 04:13
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/3341

Actions (login required)

View Item View Item