PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA PELAKU TINDAK PIDANA MANIPULASI INFORMASI ELEKTRONIK DAN DOKUMEN ELEKTRONIK PADA E-COMMERCE

Wisnu Wardhana, Mahendradatta Yadi (2023) PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA PELAKU TINDAK PIDANA MANIPULASI INFORMASI ELEKTRONIK DAN DOKUMEN ELEKTRONIK PADA E-COMMERCE. Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
19071010099_BAB I.pdf

Download (347kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
19071010099_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only until 25 July 2025.

Download (246kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
19071010099_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only until 25 July 2025.

Download (113kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
19071010099_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only until 25 July 2025.

Download (47kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
19071010099_Daftar Pustaka.pdf

Download (50kB) | Preview
[img] Text (Lampiran)
19071010099_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only until 25 July 2025.

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Manipulasi adalah proses yang dilakukan dengan sengaja untuk mengubah, menyembunyikan, menghilangkan, atau membingkai sebagian atau keseluruhan sumber informasi. Tujuannya adalah agar informasi dan data elektronik terlihat otentik dan asli. Dalam konteks i, manipulasi informasi elektronik serta dokumen elektronik sering dilakukan bertujuan melakukan kecurangan guna mendapatkan keuntungan lebih bagi pengguna e-commerce. Penelitian ini menerapkan pendekatan yuridis normatif yang mencakup kajian terhadap peraturan perundangundangan dan case approach. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi dan menganalisis unsur-unsur tindak pidana manipulasi informasi elektronik dan dokumen elektronik, serta bentuk pertanggungjawaban pidana dan kemampuan bertanggungjawab pelaku tindak pidana manipulasi informasi elektronik dan dokumen elektronik. Pada hasil penelitian, terdapat beberapa unsur tindak pidana memanipulasi informasi elektronik serta dokumen elektronik yang dapat dibagi menjadi unsur obyektif dan unsur subyektif. Semua elemen pertanggungjawaban pidana harus dipenuhi oleh pelaku tindak pidana manipulasi informasi, termasuk kapasitas untuk bertanggung jawab, adanya kesalahan, dan tidak adanya alasan untuk dibebaskan. Keadaan batin seseorang menentukan seberapa bertanggung jawab pelaku tindak pidana. Jika seseorang memiliki penyakit atau cacat mental yang menghalangi kemampuannya membedakan perbuatan yang baik dan yang salah, maka orang tersebut dianggap tidak mampu mempertanggungjawabkan perbuatannya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorYulianingsih, WiwinNIDN0708077502UNSPECIFIED
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > Departement of Law
Depositing User: Mahendradatta Wisnu Wardhana
Date Deposited: 25 Jul 2023 07:32
Last Modified: 25 Jul 2023 07:32
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/16383

Actions (login required)

View Item View Item