HANAFI, HANAFI (2018) PENGENDALI AC BERBASIS ARDUINO-RTC (REAL TIME CLOCK). Undergraduate thesis, UPN 'Veteran' Jawa Timur.
|
Text (cover)
COVER.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text (bab 1)
BAB I.pdf Download (19kB) | Preview |
|
Text (bab 2)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (695kB) |
||
Text (bab 3)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (574kB) |
||
Text (bab 4)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
|
Text (bab 5)
BAB V.pdf Download (121kB) | Preview |
|
|
Text (dapus)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (11kB) | Preview |
|
Text (lampiran)
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (177kB) |
Abstract
Pada era sekarang ini, kebutuhan AC dirasa perlu untuk membuat ruamah/ruang kelas agar nyaman dalam melakukan kegiatan. Dengan remote control pengguna dapat menyalakan dan mematikan AC dengan mudah tanpa menyentuh AC secara langsung. Namun dalam hal pengoperasiannya AC masih mempunyai kelemahan yaitu jika AC sudah ON maka AC tersebut akan terus menyala sebelum ada pengguna yang mematikannya. Hal ini bisa membuat energi listrik terbuang percuma. Salah satu alternatif untuk mengatasi masalah tersebut dengan melakukan pengendalian AC dengan mengontrol nyala/matinya berdasarkan waktu yang telah ditetapkan berbasis Mikrokontroller Arduino Uno dan modul RTC (untuk AC yang belum memiliki penyalaan/mematikan secara otomatis) dengan sensor suhu DHT11 untuk membaca suhu ruangan yang kemudian dihitung menggunakan metode Fuzzy Logic untuk mendapatkan output temperatur AC yang tepat untuk ruangan yang nyaman/normal. Sistem program pada alat dapat berjalan pada miniatur yang telah dibuat. Alat dapat menyala/mematikan kipas pada miniatur sesuai dengan program yang ditulis. Pengaturan suhu dapat mengatur suhu keluaran yang dibutuhkan pada miniatur dan signal yang dikirim oleh alat dapat mengirimkan signal pada unit AC. Kata kunci: AC, IR-Sensor, mikrokontroller arduino, RTC, sensor suhu,
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | T Technology > T Technology (General) | ||||||||
Divisions: | Faculty of Computer Science > Departemen of Informatics | ||||||||
Depositing User: | Budiyono Budiyono | ||||||||
Date Deposited: | 08 Mar 2023 06:30 | ||||||||
Last Modified: | 08 Mar 2023 06:30 | ||||||||
URI: | http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/12251 |
Actions (login required)
View Item |