PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL SEBAGAI SARANA PROMOSI JAJANAN TRADISIONAL DUMBLEG KHAS KECAMATAN GONDANG KABUPATEN NGANJUK

JANNAH, LINA ROUDLOTUL (2021) PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL SEBAGAI SARANA PROMOSI JAJANAN TRADISIONAL DUMBLEG KHAS KECAMATAN GONDANG KABUPATEN NGANJUK. Other thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Other (COVER)
Cover.PDF

Download (909kB) | Preview
[img]
Preview
Other (BAB I)
1.PDF

Download (273kB) | Preview
[img] Other (BAB II)
2.PDF
Restricted to Registered users only

Download (336kB)
[img] Other (BAB III)
3.PDF
Restricted to Registered users only

Download (324kB)
[img] Other (BAB IV)
4.PDF
Restricted to Registered users only

Download (959kB)
[img]
Preview
Other (BAB V)
5.PDF

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Other (DAPUS)
Dapus.PDF

Download (238kB) | Preview
[img] Other (LAMPIRAN)
Lam.PDF
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

PROMOSI JAJANAN TRADISIONAL DUMBLEG KHAS GONDANG, NGANJUK DENGAN MEMANFAATKAN MEDIA SOSIAL Lina Roudlotul Jannah1, Pawana Nur Indah2 dan Indra Tjahaja Amir3 1,2,3Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur ABSTRAK Media sosial adalah teknologi yang terhubung dengan internet, memiliki banyak manfaat, dan kini sering digunakan berbagai unit mikro kecil menengah untuk strategi pemasaran khususnya promosi, yakni salah satu kegiatan untuk memperkenalkan produk. Namun sayangnya hingga kini media sosial belum dimanfaatkan oleh seluruh UMKM Dumbleg Khas Gondang, Nganjuk. Sehingga diperlukan penelitian tentang pemanfaatan media sosial sebagai sarana promosi jajanan tradisional dumbleg untuk strategi pertimbangan produsen dumbleg. Tujuan penelitian ini untuk 1) menganalisis penggunaan media sosial sebagai sarana promosi; 2) menganalisis manfaat media sosial sebagai sarana promosi bagi produsen dan konsumen dumbleg; 3) menganalisis media sosial yang digunakan produsen dumbleg dan yang disukai oleh konsumen dumbleg; serta 4) menganalisis hubungan antara media sosial dengan jumlah pembelian dumbleg. Metode yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif dengan wawancara kepada produsen dan konsumen dumbleg, serta analisis data untuk mengetahui hubungan media sosial dengan jumlah pembelian menggunakan chi square. Hasil penelitian 1) penggunaan whatsapp dilakukan oleh UMKM dumbleg Bu Jiyuk dan Bu Rusmingsih dengan tingkat sedang, sedangkan facebook hanya digunakan oleh UMKM dumbleg Bu Jiyuk dengan tingkat tinggi, serta jenis promosi yang sering dilakukan adalah pemberian nomor telefon dan melayani dalam jumlah banyak; 2) media sosial sebagai sarana promosi sangat bermanfaat bagi produsen maupun konsumen jajanan tradisional dumbleg. 3) media sosial yang digunakan UMKM dumbleg Bu Jiyuk adalah facebook dan whatsapp sedangkan UMKM dumbleg Bu Rusmingsih adalah whatsapp, serta media sosial yang disukai konsumen dumbleg adalah facebook; 4) terdapat hubungan antara media sosial sebagai sarana promosi dengan jumlah pembelian jajanan tradisional dumbleg, dibuktikan dengan hasil analisis chi square X2 hitung lebih besar dari X2 tabel (13,459 > 12,592) atau nilai sygn. 0,036 < 0,05. kata kunci : Dumbleg, Promosi, Manfaat, Media Sosial.

Item Type: Thesis (Other)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
UNSPECIFIEDAMIR, INDRA TJAHAJANIDN0018115810UNSPECIFIED
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Agriculture > Departement of Agribusiness
Depositing User: Amalia Hani
Date Deposited: 19 Aug 2021 14:58
Last Modified: 19 Aug 2021 14:58
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/2448

Actions (login required)

View Item View Item