PEMBUATAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PROTOTYPE DAN METODE TOPSIS PADA MADRASAH IBTIDAIYAH MIFTAHUL ULUM SOOKO

Sari, Sumiati Ratna (2022) PEMBUATAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PROTOTYPE DAN METODE TOPSIS PADA MADRASAH IBTIDAIYAH MIFTAHUL ULUM SOOKO. Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (Cover)
17081010031.-cover.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
17081010031.-bab1.pdf

Download (392kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 2)
17081010031.-bab2.pdf

Download (377kB) | Preview
[img] Text (Bab 3)
17081010031.-bab3.pdf
Restricted to Registered users only until 12 August 2025.

Download (7MB)
[img] Text (Bab 4)
17081010031.-bab4.pdf
Restricted to Registered users only until 12 August 2025.

Download (3MB)
[img]
Preview
Text (Bab 5)
17081010031.-bab5.pdf

Download (85kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
17081010031.-daftarpustaka.pdf

Download (156kB) | Preview

Abstract

MI Miftahul Ulum Sooko merupakan salah satu Yayasan sekolah swasta yang berada di Gresik, tepatnya di Desa Sooko, Kecamatan Wringinanom. Untuk saat ini MI Miftahul Ulum Sooko dalam pengolahan data akademik kebanyakan masih menggunakan sistem secara manual. Permasalahan yang dihadapi pihak sekolah pada saat mengolah data secara manual adalah TU, guru, siswa serta orang tua siswa tidak bisa menggunakan sistem secara online. Beradarkan masalah tersebut untuk itu akan dibuat suatu sistem informasi akademik berbasis web menggunakan model prototype dan metode topsis sebagai suatu solusi praktis, sehingga memudahkan sekolah dalam melaporkan kegiatan akademik, mengetahui peringkat siswa tiap kelas, memantau penilaian kepada siswa yang dapat diakses oleh kepala sekolah, guru, siswa dan orang tua siswa, dan untuk mengevaluasi belajar bagi siswa-Nya yang diperoleh dari informasi hasil belajar siswa di kelas, sehingga nantinya dapat memacu tujuan yang diinginkan. Pembuatan sistem dengan model prototype akan memudahkan pengguna untuk memilih sistem sesuai kebutuhan yang diinginkan. Selain itu dalam sitem ini menggunakan metode topsis yang berfungsi untuk membantu menyelesaikan permasalahan pada perhitungan peringkat siswa, sehingga membantu menghitung peringkat siswa secara akurat, cepat dan praktis. Kata Kunci: Sistem Informasi Akademik, web, Prototype, Topsis.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorMumpuni, RetnoNIDN0016078703UNSPECIFIED
Thesis advisorNurlaili, Afina LinaNIDN0013129303UNSPECIFIED
Subjects: T Technology > T Technology (General) > T58.6-58.62 Management Information Systems
Divisions: Faculty of Computer Science > Departemen of Informatics
Depositing User: Sumiati Ratna Sari
Date Deposited: 31 Aug 2022 04:12
Last Modified: 31 Aug 2022 04:12
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/8767

Actions (login required)

View Item View Item