PENGARUH KOMPENSASI EKSEKUTIF, GROWTH SALES, UKURAN INDUSTRI, DAN LEVERAGE TERHADAP TAX AVOIDANCE STUDI EMPIRIS PADA INDUSTRI MANUFAKTUR YANG TERCATAT DI INDONESIA STOCK EXCHANGE PERIODE 2015-2019

Prameswara, Niti (2022) PENGARUH KOMPENSASI EKSEKUTIF, GROWTH SALES, UKURAN INDUSTRI, DAN LEVERAGE TERHADAP TAX AVOIDANCE STUDI EMPIRIS PADA INDUSTRI MANUFAKTUR YANG TERCATAT DI INDONESIA STOCK EXCHANGE PERIODE 2015-2019. Undergraduate thesis, UPN VETERAN JAWA TIMUR.

[img]
Preview
Text (Cover)
1513010092_Cover.pdf

Download (408kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
1513010092_Bab1.pdf

Download (159kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
1513010092_Bab2.pdf
Restricted to Registered users only until 7 June 2025.

Download (197kB)
[img] Text (BAB 3)
1513010092_Bab3.pdf
Restricted to Registered users only until 7 June 2025.

Download (245kB)
[img] Text (BAB 4)
1513010092_Bab4.pdf
Restricted to Registered users only until 7 June 2025.

Download (279kB)
[img] Text (BAB 5)
1513010092_Bab5.pdf
Restricted to Registered users only until 7 June 2025.

Download (102kB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
1513010092_Daftar_pustaka.pdf

Download (119kB) | Preview

Abstract

Pendapatan negara menjadi peranan penting untuk negaranya dalam mensejahterakan rakyat. Pendapatan utama sebuah negara berasal dari berbagai bidang maupun sumber, antara lain adalah Pajak, Retribusi Pajak, maupun keuntungan yang berasal dari BUMN dan BUMD, serta sumber lain yang ikut berkontribusi dalam pendapatan pajak negara. Salah satu pendapatan negara yang paling besar dan mempunyai potensial adalah berasal dari Pajak. Kondisi tidak optimalnya kemampuan penarik pajak yang berwenang untuk mewujudkan pemasukan pajak berakibat munculnya pertanyaan tentang tax avoidance pada lembaga ataupun pribadi. Kasus tentang tax avoidance sendiri sudah banyak terjadi di Indonesia. Riset ini mengangkat variabel bebas seperti kompensasi eksekutif, Growth sales, Ukuran Industri dan leverage dan mengambil tax avoidance sebagai variabel terikat. Ageny theory atau yang dikenal dengan teori keagenan yaitu sebuah persepsi yang memaparkan korelasi perjanjian kerjasama antara pemegang kepentingan (principal dan agen). Pihak prinsipal berperan sebagai sisi yang membagikan sebuah arahan ataupun perintah kepada sisi yang lain yaitu agen untuk melaksanakan semua kegiatan dengan membawa nama pihak prinsipal. Berkaitan dalam hal ini, prinsipal disebut dengan pemegang saham dan agen bertindak sebagai manajemen yang mengelola industri. Riset ini bertujuan untuk menyesilik pengaruh kompensasi eksekutif, growth sales, ukuran industri, dan leverage terhadap tax avoidance. Analisis dilakukan terhadap industri manufaktur pada sektor industri barang konsumsi yang tercatat di Indonesia Stock Exchange (IDX) dalam kurun waktu tahun 2015 hingga 2019 dengan jumlah data sampel sebanyak 120 sampel. Kompensasi eksekutif bersignifikansi positif terhadap tax avoidance. Growth sales bersignifikansi positif terhadap tax avoidance. Ukuran industri bersignifikansi negatif terhadap tax avoidance. Leverage bersignifikansi negatif terhadap tax avoidance.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorAndayani, SariNIDN0011106708UNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Economic > Departement of Accounting
Depositing User: Niti Prameswara
Date Deposited: 08 Jun 2022 01:32
Last Modified: 08 Jun 2022 01:32
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/6894

Actions (login required)

View Item View Item