ANALISIS PERBANDINGAN KARAKTERISTIK PENGGUNAAN ASPAL PERTAMINA PEN 60/70 DENGAN ASPAL SHELL CARIPHALTE PG 76 SEBAGAI CAMPURAN ASPAL BETON PADA RUNWAY BANDAR UDARA

Prasetyo, Rachmad Dwi (2022) ANALISIS PERBANDINGAN KARAKTERISTIK PENGGUNAAN ASPAL PERTAMINA PEN 60/70 DENGAN ASPAL SHELL CARIPHALTE PG 76 SEBAGAI CAMPURAN ASPAL BETON PADA RUNWAY BANDAR UDARA. Undergraduate thesis, UPN VETERAN JAWA TIMUR.

[img]
Preview
Text (Cover)
18035010010_Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
18035010010_Bab 1.pdf

Download (766kB) | Preview
[img] Text (Bab 2)
18035010010_Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only until 31 May 2025.

Download (980kB) | Request a copy
[img] Text (Bab 3)
18035010010_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only until 31 May 2025.

Download (731kB) | Request a copy
[img] Text (Bab 4)
18035010010_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only until 31 May 2025.

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (Bab 5)
18035010010_Bab 5.pdf

Download (634kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
18035010010_Daftar Pustaka.pdf

Download (494kB) | Preview
[img] Text (Lampiran)
18035010010_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only until 31 May 2025.

Download (737kB) | Request a copy

Abstract

Runway merupakan fasilitas paling penting di bandar udara yang diharapkan memberikan kenyamanan dan keamanan saat penerbangan. Permasalahan yang biasanya terjadi di perkerasan runway, seperti rutting (lendutan pada jalur roda) dan terkelupasnya aspal. Hal tersebut terjadi karena beberapa faktor seperti muatan yang berlebihan (overload), panas yang dihasilkan temperatur lingkungan maupun panas dari mesin jet, dan kualitas material penyusun lapisan perkerasan runway. Berdasarkan permasalahan perkerasan runway di atas. Salah satu upaya untuk meningkatkan ketahanan dan kinerja perkerasan runway, perlu dilakukan penyesuaian material – material dalam perencanaan perkerasan runway salah satunya aspal. Dalam penelitian ini dibahas mengenai perbandingan karakteristik penggunaan aspal Pertamina 60/70 dan aspal Shell Cariphalte PG 76 dalam campuran aspal beton. Variasi kadar aspal yang digunakan dalam penelitian ini adalah 4%, 5%, dan 6%. Pengujian sifat fisik aspal yang dilakukan antara lain, pengujian penetrasi aspal, pengujian titik lembek aspal, pengujian daktilitas aspal, pengujian titik nyala, titik bakar aspal, dan Marshall Test. Hasil pengujian sifat fisik aspal Pertamina penetrasi 60/70 diperoleh nilai penetrasi sebesar 6,68 mm, titik lembek pada 55°C, daktilitas sebesar 130,30 cm, dan kadar aspal optimum pada 4%. Nilai stabilitas yang diperoleh sebesar 3309,95 kg, nilai flow sebesar 6,95 mm, nilai Marshall Quotient sebesar 476,29 kg/mm. Hasil pengujian sifat fisik Shell Cariphalte PG 76 diperoleh nilai penetrasi sebesar 5,51 mm, titik lembek pada 129,50 ℃, daktilitas sebesar 22,73 cm, dan kadar aspal optimum pada 5%. Nilai stabilitas yang diperoleh sebesar 3709,99 kg, nilai flow sebesar 7,65 mm, nilai Marshall Quotient sebesar 490,39 kg/mm. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa aspal Shell Cariphalte PG 76 lebih tepat digunakan sebagai campuran aspal pada struktur lapisan perkerasan runway karena telah memenuhi persyaratan Bina Marga 2018. Kata Kunci: Runway, Aspal Pertamina, Aspal Shell Cariphalte PG 76, Marshall Test, Bina Marga

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSholicin, IbnuNIDN0718097102UNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Departement of Civil Engineering
Depositing User: Rachmad Dwi Prasetyo
Date Deposited: 31 May 2022 03:11
Last Modified: 31 May 2022 03:11
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/6405

Actions (login required)

View Item View Item