RANCANG BANGUN APLIKASI PEMESANAN MENBERBASIS ANDROID DAN CLIENT-SERVER (STUDI KASUS : OOST KOFFIE AND THEE)

HAKIM, ABDUL GHOFUR AL (2022) RANCANG BANGUN APLIKASI PEMESANAN MENBERBASIS ANDROID DAN CLIENT-SERVER (STUDI KASUS : OOST KOFFIE AND THEE). Undergraduate thesis, UPN Veteran Jatim.

[img]
Preview
Text (cover)
Cover.pdf

Download (768kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
1.pdf

Download (165kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
2.pdf
Restricted to Registered users only until March 2024.

Download (269kB)
[img] Text (BAB 3)
3.pdf
Restricted to Registered users only until March 2024.

Download (416kB)
[img] Text (BAB 4)
4.pdf
Restricted to Registered users only until March 2024.

Download (361kB)
[img]
Preview
Text (BAB 5)
5.pdf

Download (129kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Dapus.pdf

Download (123kB) | Preview

Abstract

Oost Koffie And Thee adalah sebuah usaha yang bergerak didunia F&B (Food and Beverage). Oost Koffie And Thee didirikan oleh Bapak Widyoseno Estitoyo pada tahun 2012. Oost Koffie And Thee beralamat di Jalan Kaliwaron no.60, Surabaya. Sampai saat ini, Oost Koffie And Thee memiliki 12 pegawai yang terdiri dari 3 job divisi yaitu, Barista, Kitchen, dan Pramusaji. Adapun langkah-langkah metodologi penelitian dalam pembuatan aplikasi ini, yaitu pertama pengumpulan data meliputi wawancara, observasi, dokumentasi, kedua pembangunan perangkat lunak, ketiga perancangan sistem. Perancangan dijelaskan pada rancangan Data Flow Diagram (DFD) dan rancangan database dijelaskan pada Conceptual Data Model (CDM) dan Physical Data Model (PDM). Aplikasi Pemesanan Menu Berbasis Android ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP menggunakan aplikasi XAMP, Android Studio dan MySql sebagai databasenya. Proses bisnis yang berhasil diimplementasikan untuk pegawai Oost Koffie & Thee adalah sebuah sistem pemesanan menu yang bisa langsung dimasukkan kedalam aplikasi android yang sudah langsung terhubung kedalam satu jaringan dengan web client server tersebut, sehingga dapat menjadi mudah digunakan dalam segi operasional Oost Koffie & Thee. Sistem manual cenderung dapat mengakibatkan kesalahan seperti tidak adanya sistem yang dapat membantu mengetahui pesanan apa saja yang di pesan oleh Customer. Dengan adanya Aplikasi Pemesanan Menu Berbasis Android Dan Client Server diharapkan dapat membantu operasional Oost Koffie & Thee Kata kunci : Android, Cafe, PHP, Sistem Informasi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
UNSPECIFIEDPUTRA, AGUNG BRASTAMANIDN0024118503UNSPECIFIED
UNSPECIFIEDSURYANTO, TRI LATHIF MARDINIDN0025028902UNSPECIFIED
Subjects: T Technology > T Technology (General) > T58.6-58.62 Management Information Systems
Divisions: Faculty of Computer Science > Departemen of Information Systems
Depositing User: Amalia Hani
Date Deposited: 18 Mar 2022 02:43
Last Modified: 18 Mar 2022 02:43
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/5463

Actions (login required)

View Item View Item