PENGARUH DOSIS ASAM HUMAT TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PARE ( Momordica charantia L. )

Widari, Dessy Nur (2024) PENGARUH DOSIS ASAM HUMAT TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PARE ( Momordica charantia L. ). Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img] Text (Cover)
17025010139-cover.pdf

Download (2MB)
[img] Text (BAB 1)
17025010139-bab1.pdf

Download (2MB)
[img] Text (BAB 2)
17025010139-bab2.pdf
Restricted to Repository staff only until 5 June 2026.

Download (2MB)
[img] Text (BAB 3)
17025010139-bab3.pdf
Restricted to Repository staff only until 5 June 2026.

Download (2MB)
[img] Text (BAB 4)
17025010139-bab4.pdf
Restricted to Repository staff only until 5 June 2026.

Download (2MB)
[img] Text (BAB 5)
17025010139-bab5.pdf

Download (2MB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
17025010139-daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (LAMPIRAN)
17025010139-lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only until 5 June 2026.

Download (3MB)

Abstract

Tanaman pare (Momordica charantia L.) merupakan tanaman yang yang berasal dari asia serta dibudidayakan sebagai sayuran yang diambil buahnya. Tanaman pare dapat dibudidayakan baik di dataran rendah maupun dataran menengan dengan intensitas cahaya yang cukup. Mengetahui dosis asam humat yang optimal terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman pare (Momordica charantia L.). Rancangan penelitian yang digunakan adalah RAK (Rancangan Acak Kelompok) factor tunggal. Hipotesis tentang pengaruh perlakuan diuji melalui uji F, bila uji F nyata (signifikan) maka perhitungan dilanjutkan dengan uji BNJ 5%. Pemberian perlakuan asam humat sesuai dengan perlakuan yang digunakan yaitu A0 (tanpa asam humat), A1 asam humat 0,16 g/tanaman, A2 asam humat 0,48 g/tanaman, A3 asam humat 0,80 g/tanaman, A4 asam humat 1,12 g/tanaman. Hasil penelitian didapatkan bahwa Penggunaan asam humat yang berpengaruh tinggi pada tanaman pare yaitu penggunaan dosis asam humat dengan 0,80 g/tanaman dan 1,12 g/tanaman terdapat pada perlakuan (A3) dan (A4). Penggunaan asam humat pada masa vegetative tanaman paling bagus menggunakan asam humat 1,12 g/tanaman , sedangkan pada masa generative tanaman pare penggunakaan dosis asam humat yang sangat berpengaruh yaitu dengan menggunakan dosis 0,80 g/tanaman. Kata Kunci : Tanaman Pare, Asam Humat, Dosis

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorMoeljani, Ida RetnoNIDN0020066001idarm.upnjatim@gmail.com
Thesis advisorDjarwatiningsih, DjarwatiningsihNIDN0729046201djarwatiningsihps@gmail.com
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Faculty of Agriculture > Departement of Agritechnology
Depositing User: Dessy Nur Widari
Date Deposited: 06 Jun 2024 01:40
Last Modified: 06 Jun 2024 01:40
URI: https://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/24464

Actions (login required)

View Item View Item