PENGARUH PEMBERIAN BERBAGAI MACAM ZAT PENGATUR TUMBUH DAN LAMA PERENDAMAN TERHADAP STEK TANAMAN TIN (Ficus carica Linn)

Abdillah, Muhammad Hamdani (2024) PENGARUH PEMBERIAN BERBAGAI MACAM ZAT PENGATUR TUMBUH DAN LAMA PERENDAMAN TERHADAP STEK TANAMAN TIN (Ficus carica Linn). Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img] Text
Skripsi_Hamdani_setelah_sidang_(revisian)_yang_baru[1]-halaman-1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (37kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 May 2027.

Download (238kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 May 2027.

Download (402kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 May 2027.

Download (161kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (29kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (105kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 May 2027.

Download (690kB) | Request a copy

Abstract

Tanaman Tin di Indonesia terbilah rendah, oleh karena itu diperlukan adanya perbanyakan bibit tanaman tin. Salah satu perbanyakan tanaman tin menggunakan teknik stek batang. Faktor yang mempengaruhi keberhasilan perbanyakan tanaman melalui stek batang yaitu dengan pemberian zat pengatur tumbuh (ZPT). diperlukan perlakuan lama perendaman untuk mengetahui lama perendaman yang tepat untuk mempercepat pertumbuhan tunas tanaman tin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh macam ZPT dan lama perendaman terhadap pertumbuhan stek batang tanaman tin. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) dengan dua faktor. Faktor yang pertama yaitu macam ZPT (Z) dengan lima taraf, Z0 = air, Z1 = rootone F, Z2 = ekstrak bawang merah, Z3 = ekstrak bonggol pisang, Z4 = ekstrak lidah buaya, faktor kedua yaitu lama perendaman (P) dengan tiga taraf, P1 = 3 jam, P2 = 5 jam, P3 = 7 jam. Parameter yang diamati diantaranya waktu muncul tunas, panjang tunas, jumlah daun, tinggi stek, diameter batang, panjang akar, dan presentase stek batang hidup. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan tunggal macam ZPT dan lama perendaman berpengaruh pada parameter waktu muncul tunas. Terdapat interaksi kombinasi macam ZPT dan lama perendaman terhadap tinggi stek. Keywords : Stek batang tin, ZPT, Lama perendaman

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
AuthorSuhardjono, Hadi196312021990031002h_suhardjono@upnjatim.ac.id
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > S Agriculture (General) > S590-599.9 Soils. Soil science
Divisions: Faculty of Agriculture > Departement of Agritechnology
Depositing User: Muhammad Hamdani Abdillah
Date Deposited: 31 May 2024 03:12
Last Modified: 31 May 2024 03:12
URI: https://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/23555

Actions (login required)

View Item View Item