SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI CALON PEGAWAI DENGAN METODE PROMETHEE BERBASIS DEKSTOP

SUKASDI, SUKASDI (2019) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI CALON PEGAWAI DENGAN METODE PROMETHEE BERBASIS DEKSTOP. Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (COVER)
DAFTAR ISI _merged.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (146kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (255kB)
[img] Text (BAB 3)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (147kB)
[img] Text (BAB 4)
BAB IVI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (149kB)
[img]
Preview
Text (BAB 5)
BAB V.pdf

Download (148kB) | Preview

Abstract

Proses penerimaan sumber daya manusia perlu cara yang profesional agar menghasilkan sumber daya manusia yang dapat mendukung mutu dan kesuksesan sebuah organisasi. PT UMC saat ini dalam melakukan penanganan seleksi calon pegawai sering terjadi penilaian berdasarkan subyektivitas, dimana berdasarkan hal tersebut merupakan salah satu contoh dari kegagalan pengambilan keputusan dalam proses penerimaan pegawai baru. Bila dibiarkan dalam jangka yang panjang hal tersebut dapat mempengaruhi kinerja sebuah organisasi sehingga berakibat pada gagalnya perusahaan dalam mencapai tujuan. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) adalah sebuah sistem yang mampu memberikan kemampuan pemecahan masalah maupun kemampuan pengkomunikasian untuk masalah degan kondisi semi terstruktur dan tak terstruktur. Promethee adalah satu dari beberapa metode SPK penentuan urutan atau prioritas dalam analisis multikriteria. Metode ini dikenal sebagai metode yang efisien dan simple, tetapi juga yang mudah diterapkan dibanding dengan metode lain untuk menuntaskan masalah multikriteria. Metode ini mampu mengakomodir kriteria pemilihan yang bersifat kuantitatif dan kualitatif. Dalam kriteria tes yang digunanakan terdapat 6 kriteria utama yaitu Tes adminitrasi, Tes tulis, Tes pemecahan studi kasus, Tes psikologi, Tes kepribadian, Tes wawancara. Berdasarkan Melihat banyaknya kriteria dan saling keterhubungan, diambil solusi membuat sistem pendukung keputusan seleksi calon pegawai dengan metode Promethee. Sistem ini dapat mengotomasi penilaian dalam penentuan penerimaan calon pegawai yang akurat. Sistem ini memiliki fitur hasil report berupa data perangkingan alternatif calon pegawai yang layak menjadi pegawai baru.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorIrfianti, Asti DwiNIDNUNSPECIFIED
Thesis advisorFaroqi, AsifNIDN6685709UNSPECIFIED
Subjects: T Technology > T Technology (General) > T58.6-58.62 Management Information Systems
Divisions: Faculty of Computer Science > Departemen of Information Systems
Depositing User: Lisa nadya irawan
Date Deposited: 18 Mar 2024 06:43
Last Modified: 18 Mar 2024 06:43
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/20744

Actions (login required)

View Item View Item