FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT PADA PEMILIHAN KEPALA DESA SECARA E-VOTING DI DESA KEPUHKIRIMAN KECAMATAN WARU KABUPATEN SIDOARJO

Amanda, Chika Nisa (2019) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT PADA PEMILIHAN KEPALA DESA SECARA E-VOTING DI DESA KEPUHKIRIMAN KECAMATAN WARU KABUPATEN SIDOARJO. Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (cover)
cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (bab 1)
BISMILLAH BAB 1.pdf

Download (319kB) | Preview
[img] Text (bab 2)
BISMILLAH BAB 2 BARU KOMUNIKASI POLITIK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (415kB)
[img] Text (bab 3)
BISMILLAH BAB 3 - PAK ANANTA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (696kB)
[img] Text (bab 4)
BISMILLAH BAB 4 BARU HAL 73 PRINT WARNA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (bab 5)
BISMILLAH BAB 5.pdf

Download (158kB) | Preview
[img]
Preview
Text (datar pustaka)
DAFTAR PUSTAK BENAR.pdf

Download (152kB) | Preview
[img] Text (lampiran)
10.DAFTAR LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (146kB)

Abstract

Partisipasi politik adalah partisipasi maka partisipasi berarti keikutsertaan warga negara biasa (yang tidak mempunyai kewenangan) dalam mempengaruhi proses pembuatan dan pelaksanaan keputusan politik. Kegiatan menentukan pembuat dan pelaksanan keputusan politik. Dengan kata lain, partisipasi politik merupakan perilaku politik tetapi perilaku politik tidak selalu berupa partisipasi politik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Partisipasi Politik Masyarakat pada Pemilihan Kepala Desa Secara E-Voting di Desa Kepuhkiriman Kecamatan Waru Kabupaten Sidoarjo menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan teknik pengumpulan data kuisioner dan analisis data kuantitatif dengan perhitungan korelasi spearman dua variabel. Hasil penelitian ini : (1) Faktor-Faktor yang mempengaruhi Partisipasi Politik Masyarakat pada Pemilihan Kepala Desa Secara E-Voting di Desa Kepuhkiriman Kecamatan Waru Kabupaten Sidoarjo adalah sebesar 20% yang berarti bahwa variabel Faktor-Faktor yang mempengaruhi partisipasi politik masyarakat mempunyai pengaruh terhadap variabel Partisipasi Politik Masyarakat adalah sebesar 20% sedangkan sisanya 80% dipengaruhi oleh variabel diluar model penelitian ini. (2) Korelasi antara Faktor-Faktor yang mempengaruhi partisipasi politik masyarakat dan Partisipasi politik masyarakat adalah sebesar 0,45149 artinya ada korelasi hubungan yang sedang. (3) Uji Hipotesis Statistik ada pengaruh yang signifikan atau nyata antara Faktor-Faktor yang mempengaruhi partisipasi politik masyarakat dan Partisipasi Politik Masyarakat. (4) Faktor-Faktor yang mempengaruhi partisipasi politik masyarakat adalah dalam kategori cukup baik. (5) Partisipasi politik masyarakat adalah dalam kategori cukup baik. (6) Indikator dengan skor terendah Faktor-Faktor yang mempengaruhi partisipasi politik masyarakat adalah pada Indikator Simulasi e-voting yang ada dalam Variabel X1 Komunikasi Masyarakat. (7) Indikator dengan skor terendah variabel Partisipasi politik masyarakat. Keyword : Faktor-faktor yang mempengaruhi partisipasi politik, Partisipasi politik

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWIBAWANI, Dra. SRINIDN0708076201UNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Departement of Public Administration
Depositing User: Lisa nadya irawan
Date Deposited: 05 Mar 2024 07:16
Last Modified: 05 Mar 2024 07:16
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/19944

Actions (login required)

View Item View Item