PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA, PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP NILAI TUKAR RUPIAH ATAS DOLLAR AS DI INDONESIA

Indryastuti, Octaviani Rahayu (2019) PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA, PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP NILAI TUKAR RUPIAH ATAS DOLLAR AS DI INDONESIA. Other thesis, UPN"VETERAN" JATIM.

[img]
Preview
Other (Cover)
Cover.PDF

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
BAB I.pdf

Download (174kB) | Preview
[img] Text (Bab 2)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (401kB)
[img] Text (Bab 3)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (265kB)
[img] Text (Bab 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (412kB)
[img]
Preview
Text (Bab 5)
BAB V.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (219kB) | Preview
[img] Other (Lampiran)
Lam.PDF
Restricted to Repository staff only

Download (496kB)

Abstract

Pentingnya peranan kurs mata uang bagi suatu negara membuat berbagai upaya untuk menjaga kestabilan posisi kurs mata uang. Penurunan nilai mata uang suatu negara dapat meningkatkan ekspor negara yang bersangkutan terutama ekspor barang konsumsi. Stabilitas kurs mata uang juga dapat dipengaruhi oleh sistem kurs yang dianut oleh masing – masing negara. Populasi dalam penelitian ini adalah data nilai tukar rupiah, jumlah uang beredar, tingkat suku bunga dan pertumbuhan ekonomi yang diterbitkan oleh Bank Indonesia dan Badan Pusat Statistik (BPS). Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari website Bank Indonesia dan BPS dari tahun 2008 hingga tahun 2018. Metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda yang sebelumnya dilakukan pengujian asumsi klasik, uji koefisien determinasi (R2), Uji F dan, Uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Jumlah Uang Beredar (JUB) , Tingkat Suku Bunga (BI Rate) , dan Pertumbuhan Ekonomi (PDB) secara bersama – sama (simultan) berpengaruh terhadap Nilai Tukar Rupiah Atas Dollar AS . Sedangkan berdasarkan pengujian secara parsial Jumlah Uang Beredar (JUB) dan Tingkat Suku Bunga (BI Rate) memiliki pengaruh signifikan terhadap Nilai Tukar Rupiah Atas Dollar AS . Sedangkan Pertumbuhan Ekonomi (PDB) tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Nilai Tukar Rupiah Atas Dollar AS Kata Kunci : Nilai Tukar Rupiah Atas Dollar AS (Y), Jumlah Uang Beredar (X1), Tingkat Suku Bunga (X2), Pertumbuhan Ekonomi (X3).

Item Type: Thesis (Other)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorMARSETO, MARSETONIDNUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HC Economics
Divisions: Faculty of Economic > Departement of Economics
Depositing User: Mujari Mujari
Date Deposited: 28 May 2021 01:44
Last Modified: 28 May 2021 01:44
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/1592

Actions (login required)

View Item View Item