APLIKASI PENDATAAN TUGAS SISWA BERBASIS WEBSITE

Orissa, Dendy Fektor and Hogi, M Darojatun and Fathoni, Fuad Mahrus and Dwilaksono, Fikri (2023) APLIKASI PENDATAAN TUGAS SISWA BERBASIS WEBSITE. Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (Cover)
18081010088_Cover.pdf

Download (537kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab1)
18081010088_Bab1.pdf

Download (70kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab2)
18081010088_Bab2.pdf

Download (367kB) | Preview
[img] Text (Bab3)
18081010088_Bab3.pdf
Restricted to Registered users only until 10 January 2026.

Download (79kB)
[img] Text (Bab4)
18081010088_Bab4.pdf
Restricted to Registered users only until 10 January 2026.

Download (2MB)
[img]
Preview
Text (Bab5)
18081010088_Bab5.pdf

Download (5kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
18081010088_Daftar_Pustaka.pdf

Download (8kB) | Preview

Abstract

Perkembangan teknologi dimasa globalisasi saat ini terutama pada bidang teknologi informasi dan komunikasi berkembang sangat cepat. Teknologi dapat digunakan di semua bidang, tidak terkecuali di bidang pendidikan. Bidang pendidikan memiliki peran penting dalam meningkatkan sumber daya manusia. Terdapat beberapa komponen penting dalam dunia pendidikan, diantaranya yaitu guru atau pembimbing, murid, dan materi. Dalam penyampaian materi, setiap guru memiliki cara yang berbeda. Salah satu cara dalam menyampaikan materi yaitu dengan cara memberikan tugas sesuai materi yang diajarkan. Untuk mempermudah dalam pemberian tugas, dibuatlah aplikasi pendataan tugas siswa berbasis website ini. Pembuatan aplikasi ini memiliki tujuan untuk mempermudah dalam pengelolaan data tugas siswa baik di dalam pencarian, penyimpanan, dan pengumpulan tugas. Guru dapat memberikan tugas pada murid berdasarkan pelajaran yang dimiliki. Guru juga dapat melihat murid yang telah mengunggah tugas yang telah diberikan dan mengunduh tugas masing – masing murid, sehingga guru dapat memberikan nilai pada tugas yang telah dikerjakan. Murid dapat melihat tugas – tugas yang telah diberikan dan juga dapat melihat batas waktu untuk pengumpulan tugas tersebut. Murid juga bisa melihat nilai yang telah diberikan oleh guru. Selain guru dan murid, terdapat satu pengguna lain, yaitu admin. Admin berfungsi untuk menambah data guru, murid, mata pelajaran, dan kelas baru. Admin juga dapat melakukan pembaruan data pada 4 aspek tersebut. Dalam pembuatan aplikasi ini, kami menggunakan PHP dan javascript untuk bahasa pemrogramannya. Kami juga menggunakan framework bootstrap dan JQuery untuk mempermudah dalam pembuatan aplikasi. Untuk database, kami menggunakan database MySQL dan menggunakan aplikasi xampp untuk mengolah database tersebut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorAlit, RonggoNIDN0708128403ronggoa@gmail.com
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76.6 Computer Programming
Divisions: Faculty of Computer Science > Departemen of Informatics
Depositing User: M Darojatun Hogi
Date Deposited: 10 Jan 2023 05:59
Last Modified: 10 Jan 2023 05:59
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/10808

Actions (login required)

View Item View Item