Impregnasi Fecl3/Zeolit Sebagai Adsorben Pada Adsorpsi Pb Limbah Industri Batik

Chandra, Muhammad Ath Thaariq Amir (2022) Impregnasi Fecl3/Zeolit Sebagai Adsorben Pada Adsorpsi Pb Limbah Industri Batik. Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (Cover)
18031010163-cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
18031010163-bab1.pdf

Download (59kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
18031010163-bab2.pdf
Restricted to Registered users only until 15 November 2025.

Download (142kB)
[img] Text (BAB III)
18031010163-bab3.pdf
Restricted to Registered users only until 15 November 2025.

Download (115kB)
[img] Text (BAB IV)
18031010163-bab4.pdf
Restricted to Registered users only until 15 November 2025.

Download (274kB)
[img]
Preview
Text (BAB V)
18031010163-bab5.pdf

Download (83kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
18031010163-daftarpustaka.pdf

Download (60kB) | Preview
[img] Text (Lampiran)
18031010163-lampiran.pdf
Restricted to Registered users only until 15 November 2025.

Download (2MB)

Abstract

Peningkatan industri pabrik di Indonesia menyebabkan keberadaan limbah menjadi meningkat., sehingga mencemari lingkungan sekitar. Salah satunya limbah cair yang dibuang secara sembarangan oleh industri. Berbagai metode telah digunakan untuk mengurangi adanya limbah, contohnya metode adsorpsi dengan menggunakan adsorben. Pada pembuatan adsorben terdapat beberapa metode, salah satunya impregnasi. Proses ini dipakai untuk memasukkan logam aktif berupa FeCl3 ke dalam pori-pori penyangga berupa zeolit. Adsorben dari metode impregnasi ini bertujuan untuk mengurangi bahaya limbah industri batik di lingkungan yang bermanfaat sebagai penanganan terhadap limbah cair, dan sebagai kajian untuk penggunaan adsorben dalam limbah cair batik terutama dalam penurunan kadar timbal. Hasil penelitian yang dipengaruhi oleh waktu pengadukan impregnasi dengan variasi (1, 2, 3, 4, 5) jam dan suhu kalsinasi dengan variasi (300, 400, 500, 600, 700) ⁰C didapatkan hasil terbaik pada waktu pengadukan impregnasi selama 6 jam dan suhu kalsinasi sebesar 600ºC pada sudut difraksi 2θ sebesar 25,5708 dengan tingkat efisiensi dari FeCl3/Zeolit sebesar 93%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSusilowati, Susilowati0020116213UNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TP Chemical technology > TP155 Chemical engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Departement of Chemical Engineering
Depositing User: Muhammad Ath Thaariq Amir Chandra
Date Deposited: 15 Nov 2022 03:24
Last Modified: 15 Nov 2022 03:24
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/10206

Actions (login required)

View Item View Item