ANALISIS KENDALA PENEGAKAN HUKUM PIDANA TERHADAP PELAKU PENGATURAN SKOR (MATCH FIXING) SEPAK BOLA DI JAWA TIMUR

Imam Ramadhan, Adrian (2022) ANALISIS KENDALA PENEGAKAN HUKUM PIDANA TERHADAP PELAKU PENGATURAN SKOR (MATCH FIXING) SEPAK BOLA DI JAWA TIMUR. Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Text
18071010141_BAB 1.pdf

Download (643kB) | Preview
[img] Text
18071010141_BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only until 13 September 2025.

Download (436kB)
[img] Text
18071010141_BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only until 13 September 2025.

Download (327kB)
[img]
Preview
Text
18071010141_BAB 4.pdf

Download (208kB) | Preview
[img]
Preview
Text
18071010141_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (330kB) | Preview
[img] Text
18071010141_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 13 September 2025.

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
18071010141_COVERNEW_page-0001.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Ketentuan Olahraga sepak bola merupakan olahraga yang sangat populer diantara masyarakat Indonesia. Jumlah penduduk Indonesia yang memiliki jumlah 365 juta lebih menyukai olahraga bola satu ini dibandingkan olahraga yang lain. Sumber daya potensial yang begitu besar tersebut, banyak yang tertarik menjadikan sepak bola sebagai media atau perantara beragam pesan dan informasi, mulai dari perannya sebagai medium bisnis hingga medium politik. Metode penelitian penulisan ini yuridis empiris, merupakan penelitian hukum mengenai pemberlakuan atau implementasi ketentuan hukum normatif secara in action pada setiap peristiwa hukum tertentu yang terjadi dalam masyarakat. Motif utama terkait pengaturan skor adalah uang. Sindikat judi bermodal besar berani membuat skenario terkait suatu hasil pertandingan karena mereka memiliki banyak uang untuk bermain dibanyak titik. Namun harus dipahami bahwa selama tak memenuhi unsur-unsur tertentu yang diatur secara pidana maka suatu pengaturan skor tak dapat dimasukkan kategori kejahatan/kriminal namun tetap saja mencederai fairplay. Three Elemens of Legal Sistem, teori dari Lawrence M. Friedman merupakan faktor yang mempengaruhi penegakan hukum, yaitu komponen struktur, komponen substansi, dan komponen kultur atau budaya hukum. Penegak hukum harus pro aktif dalam melakukan penegakan hukum pengaturan skor (Match Fixing) karena pada hakikatnya pengaturan skor atau suap dalam pertandingan speak bola adalah delik umum. Tanpa adanya laporan seharusnya kepolisan melakukan kerja-kerja intelejen demi kenyamanan dan kebaikan olahraga sepak bola. Kata Kunci: Sepak Bola; Match Fixing; Polisi; Tindak Pidana Suap

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorPuspitosari, Hervinanidn0601108501hervina.ih@upnjatim.ac.id
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > Departement of Law
Depositing User: Mr ADRIAN IMAM RAMADHAN
Date Deposited: 13 Sep 2022 08:39
Last Modified: 13 Sep 2022 08:40
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/8928

Actions (login required)

View Item View Item