PENYISIHAN BESI (Fe) DAN MANGAN (Mn) TERLARUT DENGAN MEMANFAATKAN ADSORBEN KARBON AKTIF AMPAS KOPI PADA AIR SUMUR DI SURABAYA

NOFANSYAH, ALDY FAJAR (2022) PENYISIHAN BESI (Fe) DAN MANGAN (Mn) TERLARUT DENGAN MEMANFAATKAN ADSORBEN KARBON AKTIF AMPAS KOPI PADA AIR SUMUR DI SURABAYA. Undergraduate thesis, UPN Veteran Jawa Timur.

[img]
Preview
Text (Cover Skripsi)
1552010105_Skripsi_Cover Skripsi.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1 SKRIPSI)
1552010105_Skripsi_BAB 1 Skripsi.pdf

Download (355kB) | Preview
[img] Text (BAB 2 SKRIPSI)
1552010105_Skripsi_BAB 2 Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only until 23 July 2024.

Download (1MB)
[img] Text (BAB 3 SKRIPSI)
1552010105_Skripsi_BAB 3 Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only until 23 July 2024.

Download (595kB)
[img] Text (BAB 4 SKRIPSI)
1552010105_Skripsi_BAB 4 Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only until 23 July 2024.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (BAB 5 SKRIPSI)
1552010105_Skripsi_BAB 5 Skripsi.pdf

Download (257kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI)
1552010105_Skripsi_Daftar Pustaka Skripsi.pdf

Download (272kB) | Preview
[img] Text (LAMPIRAN SKRIPSI)
1552010105_Skripsi_Lampiran Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only until 23 July 2024.

Download (4MB)

Abstract

Air merupakan salah satu sumber daya alam yang memiliki fungsi sangat penting bagi kehidupan manusia, disamping itu air juga merupakan komponen lingkungan hidup yang penting bagi keberlangsungan hidup manusia dan mahluk hidup lainnya. Air tanah atau biasa disebut air sumur umumnya terdapat ion besi (Fe) dan mangan (Mn) bervalensi dua secara bersamaan. Menurut hasil uji awal air sumur parameter Fe 2,5 mg/L dan Mn 3,56 mg/L. Fe dan Mn dalam air jika melebihi baku mutu (Fe 1 mg/L dan Mn 0,5 mg/L) dapat menyebabkan kekeruhan, korosi dan, bersifat neurotoksik. Teknologi yang umum digunakan untuk menyisihkan Fe dan Mn adalah adsorpsi. Penelitian ini bertujuan untuk memanfaatkan ampas kopi sebagai adsorben dalam menyisihkan parameter Fe dan Mn secara fixed bed column. Pada penelitian ini debit ditetapkan 10 ml/menit, kemudian digunakan variasi jenis ampas kopi (arabika, robusta, dan house blend), variasi waktu kontak (20, 40, 60, 80, 120 menit), dan berat adsorben (100 dan 200 gram). Dari hasil penelitian ini jenis ampas kopi robusta paling optimal menyisihkan Fe 92% dan ampas kopi house blend menyisihkan Mn 94% dengan berat 200 gram. Nilai kapasitas serap (qo) dalam pemodelan Thomas Fe 0,0885 mg/g dan Mn 0,0085 mg/g.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorHENDRASARIE, NOVIRINANIDN0726116801UNSPECIFIED
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Departement of Environmental Engineering
Depositing User: Aldy Fajar Nofansyah
Date Deposited: 25 Jul 2022 03:50
Last Modified: 25 Jul 2022 03:50
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/8063

Actions (login required)

View Item View Item