PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, FASILITAS, PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus Pada Resto ”Anda” Sidoarjo)

SILVIANA, SILVIANA (2022) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, FASILITAS, PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus Pada Resto ”Anda” Sidoarjo). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL "VETERAN" JAWA TIMUR.

[img]
Preview
Other (COVER)
COVER.pdf

Download (729kB) | Preview
[img]
Preview
Other (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (250kB) | Preview
[img] Other (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only until 14 July 2024.

Download (287kB)
[img] Other (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only until 14 July 2024.

Download (223kB)
[img] Other (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only until 14 July 2024.

Download (503kB)
[img] Other (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only until 14 July 2024.

Download (170kB)
[img]
Preview
Other (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (174kB) | Preview
[img] Other (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 14 July 2024.

Download (1MB)

Abstract

Resto Anda Sidoarjo merupakan resto lesehan, pemancingan dan outbound yang menggunakan konsep nuansa resto apung yang alami. Resto ini menyediakan beragam jenis ikan yaitu gurami, bandeng, kakap dan nila. Selain beragam jenis ikan, Resto Anda menjual jenis makanan olahan dari ayam, lele, seafood dan beragam varaisi minuman. Dalam memenuhi kepuasan konsumen salah satu cara yang dilakukan Resto Anda Sidoarjo memberikan kualitas pelayanan, menyediakan fasilitas, menawarkan beragam produk dan menetapkan harga yang tujuannya untuk memenuhi kepuasan konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis variabel�variabel yang mempengaruhi kepuasan konsumen pada Resto Anda Sidoarjo. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah konsumen yang membeli dan mengkonsumsi pada Resto Anda Sidoarjo sebanyak 100 responden. Jenis data yang digunakan yaitu data primer. Teknik Pengumpulan data yang dilakukan dengan memberikan kuesioner pada konsumen pada Resto Anda Sidoarjo dengan menggunakan teknik purposive sampling. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan kualitas pelayanan, fasilitas, produk dan harga berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pada Resto Anda Sidoarjo karena fhitung 50,513 > ftabel 2,467 . Secara parsial kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pada Resto Anda Sidoarjo karena thitung 3,867 > ttabel 1,985, fasilitas berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pada Resto Anda Sidoarjo karena thitung 3,990 > ttabel 1,985, produk berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pada Resto Anda Sidoarjo karena thitung 5,993 > ttabel 1,985 dan harga berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pada Resto Anda Sidoarjo karena thitung 3,700 > ttabel 1,985. Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Fasilitas, Produk, Harga dan Kepuasan Konsumen

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
UNSPECIFIEDNurhadi, NurhadiNIDNUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Departement of Business Administration
Depositing User: Lisa nadya irawan
Date Deposited: 15 Jul 2022 02:47
Last Modified: 15 Jul 2022 02:47
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/7520

Actions (login required)

View Item View Item