Persepsi Anggota Komunitas Film Di Surabaya Terhadap Teknologi Film Interaktif Black Mirror "Bandersnatch" Milik Netflix

Helmy Maha Putra, Helmi (2023) Persepsi Anggota Komunitas Film Di Surabaya Terhadap Teknologi Film Interaktif Black Mirror "Bandersnatch" Milik Netflix. Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab I.pdf

Download (415kB) | Preview
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only until 18 January 2025.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only until 18 January 2025.

Download (527kB) | Request a copy
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only until 18 January 2025.

Download (723kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Bab V.pdf

Download (323kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (466kB) | Preview
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only until 18 January 2025.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Film merupakan salah satu bagian dari bentuk media massa yang memiliki perkembangan dan perubahannya sendiri terhadap kemajuan teknologi. Sebagai medium yang multidisipliner, perkembangan teknologi film tidak hanya pada aspek fotografi saja. Film terus-menerus bersinggungan dengan teknologi-teknologi terbarukan guna mengembangkan eksplorasi eksperimentatifnya sebagai medium seni. Seperti misal, efek 3D (tiga dimensi) yang terus berkembang ke dimensi￾dimensi kelanjutannya. Lalu, disusul munculnya VR (virtual reality), AR (augmented reality), intelegensi artifisial suara sintesis, IOT (internet of things), 3D Printing, CGI (computer generated imagery), VFX (visual effect), hingga yang baru-baru ini mencuat dalam budaya populer melalui platform streaming raksasa Netflix yakni film interaktif. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi anggota komunitas film di Kota Surabaya terhadap teknologi film interaktif Black Mirror “Bandersnatch” milik Netflix. Metode penelitian yang digunakan deskriptif kualitatif dengan teknik pengambilan data melalui wawancara. Hasil penelitiannya adalah meskipun dominan memiliki respon yang berbeda-beda, namun terkadang untuk beberapa informan memiliki respon yang sama. Meskipun terdapat perbedaan persepsi dari kelima informan anggota komunitas film di Surabaya, namun kehadiran teknologi interaktif Black Mirror “Bandersnatch” masih menjadi sebuah pengalaman baru dalam menikmati atau menganalisis bentuk film yang patut dinantikan perkembangannya di masa depan. Kata kunci : Film, Teknologi Interaktif, Masa Depan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: N Fine Arts > N Visual arts
Depositing User: Helmy Maha Putra
Date Deposited: 18 Jan 2023 07:02
Last Modified: 18 Jan 2023 07:02
URI: http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/11169

Actions (login required)

View Item View Item